VIDEO: CHVRCHES feat. Hayley Williams – “Bury It”

3127
Chvrches gandeng Hayley Williams dalam rework
Chvrches gandeng Hayley Williams dalam rework "Bury It" | theguardian.com

Band Indie Pop asal Skotlandia, CHVRCHES, merilis ulang lagu mereka yang berjudul “Bury It”. Nggak sendiri, mereka juga mengajak vokalis band Paramore, Hayley Williams.

Lagu ini sebenarnya udah termasuk dalam album keduanya yang bertajuk Every Open Eye yang rilis pada 25 September 2015.

Seperti dilansir dari NME, CHVRCHES pernah mengajak Hayley untuk live performance di Nashville, Amerika Serikat, Oktober tahun lalu, membawakan lagu “Bury It”. Mereka pun menjadi sering tampil bersama, termasuk dalam acara Parahoy! Cruise pada Maret silam.

Berikut lagunya!

[teks Rashed Hannan | foto theguardian.com]