Dekorasi Mewah untuk Apartemen Mungil

1537
dekorasi apartemen

Tinggal di apartemen memang menyenangkan. Selain lebih individual, biasanya terdapat pula serangkaian kualitas di dalam apartemen. Seperti minimarket, tempat fitness, kolam renang, hingga butik. Konsep one stop living semacam ini membuat hidup lebih praktis.

Tetapi, harga apartemen semacam rumah [dengan dua kamar, dan ruang pelengkap lain], biasanya sangat mahal. Untuk itu, tersedia pula tipe studio, yakni tipe kamar apartemen serupa kamar kos [dengan tambahan kamar mandi dan dapur kecil]. Banyak orang yang mengeluh lantaran kamar tipe studio tergolong sempit dan sulit untuk didekorasi.

Padahal, kamar tipe studio juga bisa diutak-atik agar terlihat lebih luas dan seperti rumah, lho! Hard Rockers cuma perlu memperhatikan beberapa hal dan melakukan sedikit sulap. Penasaran?

1. Warna

 

Biasanya, perempuan suka mengenakan busana gelap lantaran warna gelap memberikan kesan langsing. Tapi kalau Hard Rockers mau kamar yang berkesan luas, hindari penggunaan warna gelap untuk mengecat kamar

Gunakan warna-warna terang atau nude, seperti pastel, putih, ataupun biru cerah. Atau gunakan wallpaper dengan hiasan yang tak terlalu meriah.

Selengkapnya baca di sini

Intan Kirana
Latest posts by Intan Kirana (see all)

LEAVE A REPLY