Ini dia 10 tipe penonton di bioskop!

2660

10. Penonton Telmi (Telat Mikir)

theodysseyonline.com
theodysseyonline.com

Tipe penonton satu ini adalah tipe penonton yang nanya terus dan nggak tau alur cerita filmnya dari awal.

Kata-kata yang sering dikeluarkan penonton tipe ini adalah “eh kok ceritanya jadi kaya gini sih? kenapa? kok bisa? gue nggak ngerti“. *annoying!

Nah itu dia tipe-tipe penonton bioskop, Hard Rockers! Kocak kaaaan! Kalo lo yang mana nih??? Hahahahaha.

[teks Dimas Muchli | foto berbagai sumber]