Tag: Digital Streaming Trax

Trax, Radio Anak Muda Pertama di Indonesia yang Full Streaming

Trax, Radio Anak Muda Pertama di Indonesia yang Full Streaming

Hard Rockers, Trax yang dulu siaran menggunakan frekuensi FM kini beralih menjadi radio digital streaming. Hal ini menjadikannya sebagai radio swasta untuk anak muda pertama di Indonesia yang sudah full streaming. Sejak awal tahun 2022, radio yang punya tagline “Hits yang Kamu Suka” bermetamorfosis menjadi radio swasta pertama di Indonesia yang bersiaran dengan platform digital streaming. Trax memulai tema tahunannya dengan ‘Trax Tanpa Batas’ untuk memperkuat metamorfosis Trax menjadi radio full streaming. Hal tersebut mengingat para pendegar Trax yang merupakan anak mudah dengan julukan Anak Trax dan tidak dapat dipisahkan oleh lingkup digital. Dengan perubahaan ini semakin mudah diakses oleh penggemarnya...

Don't Miss