Tag: Pasien Cacar Monyet sembuh

Indonesia Terbebas dari Cacar Monyet, Pasien Pertama Sembuh!

Indonesia sedikit bernafas lega dengan dinyatakannya pasien pertama cacar monyet di Tanah air telah sembuh. Hal ini diumumkan oleh Direktur Pencehgahan dan Pengendalian (P2P) Kementerian Kesehatan, Maxi Rein Rondonuwu. Pasien yang sebelumnya dinyatakan terinfeksi cacar monyet pertama di Indonesia, kini dinyatakan negatif melalui hasil tes PCR-nya. Sementara itu,  total 38 suspek kasus yang sudah discarded atau dikesampingkan dari terinfeksi monkeypox. “Pasien pertama yang positif cacar monyet sudah sembuh dan negatif. Total satu kasus dan 38 kasus Discarded,” ujar Direktur Pencehgahan dan Pengendalian (P2P) Kementerian Kesehatan, Maxi Rein Rondonuwu. Sebelumnya, pasien pertama cacar monyet itu terinfeksi sejak 20 Agustus 2022 lalu. Gejala yang...

Don't Miss