Tag: Video Call WhatsApp

WhatsApp Siapkan Fitur Baru untuk Saingi Zoom

WhatsApp Siapkan Fitur Baru untuk Saingi Zoom

Baru-baru ini CEO Meta, Mark Zuckerberg mengungkapkan rencananya untuk mengeluarkan fitur terbaru WhatsApp untuk menyaingi competitor yaitu Zoom. WhatsApp kini sedang menyiaplan mengeluarkan fitur baru yang memungkinkan penggunanya melakukan video call hingga 32 orang. Melansir The Verge, melalui fitur ini, pengguna Whatsapp akan dapat membagikan sebuah link kepada 32 pengguna lainnya. Bagi para pengguna WhatsApp yang mendapatkan link tersebut, akan dapat bergabung dalam sebuah video call. Fitur link panggilan ini akan mendukung video dan audio. Perluasan jumlah panggilan dari WhatsApp membuatnya semakin bersaing dengan Google Meet, Microsoft Teams dan Zoom. :Kami mgeneluarkan link panggilan di Whatsapp, dimulai dari pekan ini sehingga Anda...

Don't Miss